PERANCANGAN BOARD GAME INTERAKTIF SEBAGAI MEDIA EDUKASI GIZI SEIMBANG UNTUK MENINGKATKAN KESADARAN NUTRISI PADA ANAK SEKOLAH DASAR USIA 10 – 12 TAHUNAdillah Putri Salma / Muhammad Hajid An Nur, S.Ds., M.Ds. / Desain Komunikasi Visual, 2025Pendidikan gizi berperan penting dalam membentuk kebiasaan makan sehat sejak dini guna mencegah obesitas, kekurangan gizi, dan penyakit tidak menular (PTM). Di Provinsi Lampung, kasus malnutrisi dan obesitas pada anak usia sekolah dasar masih tinggi. Rendahnya pemahaman gizi, tingginya konsumsi maka... |